Masyarakat Sunda menyumbang cukup banyak masakan tradisional yang populer. Salah satunya adalah urap daun kencur.
Ada berbagai masakan Sunda yang cukup populer, selain urap daun kencur. Seperti;
Kalau diamati, banyak masakan Sunda yang menggunakan kencur atau daun kencur. Bumbu ini memiliki aroma dan rasa yang kuat, sehingga membuat aneka masakan mendapat menebarkan aroma yang menggugah selera.
Bahan:
1. 200 gram kelapa muda (jenis kelapa ini sering digunakan untuk membuat masakan tradisional. Seperti, resep masakan tradisional bongko kacang tolo atau resep botok ikan peda asin gurih) yang sudah diparut.
2. 75 gram daun kencur, iris tipis.
3. 1 ikat daun singkong, rebus, kemudian diiris tipis.
4. 1 buah wortel yang sudah direbus, potong bentuk korek api.
5. 10 utas kacang panjang, seduh dengan air panas, potong-potong.
6. 0,5 ikat daun pepaya, kuasai dulu 4 trik menghilangkan rasa pahit daun pepaya (bag. 1) sebelum direbus.
7. 100 gram tauge, seduh dengan air panas.
7. 100 gram tauge, seduh dengan air panas.
Bumbu yang harus dihaluskan:
1. 3 siung bawang putih.
2. 1 sendok teh terasi yang sudah dibakar atau digoreng.
3. 6 buah cabai merah keriting.
4. 4 buah cabai rawit merah.
5. Kencur seukuran 5 sentimter.
6. Garam secukupnya.
7. 0,5 sendok makan gula merah yang sudah disisir.
Pelengkap:
1. Kacang kedelai goreng (ini resep kacang kedelai goreng garing dan renyah) secukupnya untuk taburan.
2. Bawang merah goreng secukupnya untuk taburan.
gambar: urap daun kencur salah satu masakan tradisional Sunda yang sedap menggoda selera |
Cara membuat:
1. Masukkan kelapa parut ke dalam wadah untuk membuat bumbu urap daun kencur. Tambahkan bumbu yang sudah dihaluskan, aduk rata.
2. Tambahkan daun kencur, daun singkong, wortel, kacang panjang, dan tauge, urap (aduk) sampai tercampur rata.
3. Susun di wadah saji, tambahkan bahan pelengkap, urap daun kecur siap dihidangkan.
Selain urap daun kencur, masih banyak aneka masakan tradisional yang juga menggunakan kencur yang juga sangat sedap. Seperti;
No comments:
Post a Comment